5 Cara Mematikan Komputer, Laptop dengan Baik Benar
Friday, May 31, 2019
Bagaimanapun juga tentu buat kalian yang ingin memiliki laptop atau PC supaya awet dan tahan lama harus tahu juga bagaimana sih tehnik sederhana dalam hal cara mematikannya dengan cara yang baik dan benar sehingga nanti bisa awet.
Kebanyakan memang hal ini bisa diktakan hal sepele sehingga tidak menjadi banyak perhatian orang padahal ini penting juga loh dimana kalian harus bisa mematikan komputer atau laptop kalian dengan cara yang baik sehingga nanti bisa lama kalian gunakan dan mesinya bisa terpelihara dengan bagus terutama pada perangkat keras seperti CPU, Kemudian nanti pada bagian mainbord dan yang lainya.
Baiklah kali ini kami akan bahas beberapa cara sederhana yang bisa kalian lakukan dan mungkin cara ini bagi kebanyakan orang adalah cara yang kuno, namun bagi pemula memang harus diperhatikan dan emang sangat penting.
Cara Mematikan Laptop Komputer
![]() |
Cara Mematikan Komputer |
Baik langsung saja kita masuk pada bahasan inti ya, dimana bisa kalian peraktikan langsung setidaknya ada beberapa cara yang bisa kalian lakukan ada cara lama, cara cepat dan cara yang antimainstrem.
- Klik start.
- Kemudian Liaht pojok kanan bawah ada tombol kecil bertuliskan “ Shut Down “ di sana ada lagi tombol turn off computer dan log off.
- Kemudian KLIK Tombol warna merah atau tulisan Shut down
- Silahkan sobat Tunngu beberapa saat hingga muncul jendela perintah untuk turn off computer .
- Kalau sudah muncul Klik lagi Tombol Turn Off warna merah
- Proses mematikanpun berlangsung dan selanjutnya laptop atau computer anda sudah Shut Down atau Off.
Langkah Mematikan Komputer yang kedua
Perlu sahabat ketahui ini cara altenatif yang dimana jika tombol pada laptop atau komputer kalian pada bagian shut downnya rusak
- Sobat Klik di keyboard : alt+F4 akan muncul home komputer atau laptop atau seperti ketika di klik Start
- Pilih tombol turn off / shut down.
- Muncul lagi jendela baru pilih tombol warna merah atau turn off atau shut down
- Proses shut down berlangsung sampai computer anda benar – benar mati.
Langkah Ketiga mematikan Windows atau Komputer
- Pertama sobat tekan Tombol CTRL + ALT + DEL di keyboard
- Kemudian silahkan di Klik menu shutdown pada menu bar task manager.
- Sobat Klik lagi ketika muncul tombol turn off.
- Proses mematikan komputerpun berlangsung.
Langkah Ke empat Cara Shut Down Laptop
Cara praktis kalau mouse sudah ga bisa berkerja.
- Klik tombol bergambar logo windows di keyboard komputer atau muncul juga tuh Strat Menu
- Sobat Silahkan Ketikan CDM kemudian tekan tombol tulisan ENTER itu untuk masuk ke Jendela Command Prompt di computer atau windows.
- Selanjutnya silahkan sobat ketikan kata “shutdown -s” tanpa tanda petik ya lalu – tekan enter.
- Proses berlangsung untuk mematikan Komputer sobat.
Tips Sebelum Mematikan Komputer
- Jika sebelumnya sudah browsing di internet jangan lupa Menghapus Chache atau riwayat penelusuran browser anda.
- Bersihkan Komputer dengan Aplikasi Ccleaner terlebih dahulu untuk menghapus jejak Registry atau menghapus bejas kerja kumputer anda ( ini tidak akan menghapus File, hanya membersihkan jejak saja ).
- Sobat Juga Bisa membersihkan registry atau Riwayat atau jejak kerja dengan aplikasi Puran Utilities, kalau saya menggunakan dua – duanya CCleaner dan Puran Utilities.
Manfaat menghapus Chache dan Jejak atau riwayat pada pc/lapotop
Tentu saja memang ini memiliki manfaat banyak diantaranya:
- PC atau komputer kamu akan selalu terjaga dari virus
- Memberikan proses loading yang cepat karena sampah bekas browsing kalian sudah di delet
- Kelemahanya memang kamu akan kehilangan alamat-alamat web yang bisa jadi kamu mau mencarinya kembali dan harus mengetik secara ulang.
- Saran saya, lakukan hapus cache seminggu sekali saja.
- Kalian bisa menggunakan yang gratisan seperti cc celaner misalka atau kalau dari keybord kamu bisa tekan ctrl+del secara bersamaan.
Itu dia ulasan sederhana yang bisa admin share bagi kamu yang ingin tau bagaimana cara mematikan Laptop Windows dengan benar sehingga pc atau laptop kamu bisa awet jangan asal tekan tombol shutdown ya karena akan berakibat fatal.